Manfaat Buah Tin Bagi Kesehatan Anda

Sekarang kita membahas Buah Tin. Buah tin sudah ada pada jaman rosululloh bisa juga disebut buah tin adalah buah keramat. Itu sudah ada sejak 1.400 tahun yang lalu. Lalu apa saja kira-kira kandunga nutrisi buah zaitun? Lihatlah beberapa kandungan nutrisi yang terdapat di dalam buah tin. Adapun kandungannya per 100 gram, yaitu:



Buah Tin


-Nutriitional value per 100 g (3.5 oz)
-Energy 250 kcal 1040 kJ
-Carbohydrates 63.87 g
-Sugars 47.92 g
-Dietary fiber 9.8 g
-Fat 0.93 g
-Protein 3.30 g
-Thiamine (Vit. B1) 0.085 mg 7%
-Riboflavin (Vit. B2) 0.082 mg 5%
-Niacin (Vit. B3) 0.619 mg 4%
-Pantothenic acid (B5) 0.434 mg 9%
-Vitamin B6 0.106 mg 8%
-Folate (Vit. B9) 9 μg 2%
-Vitamin C 1.2 mg 2%
-Calcium 162 mg 16%
-Iron 2.03 mg 16%
-Magnesium 68 mg 18%
-Phosphorus 67 mg 10%
-Potassium 680 mg 14%
-Zinc 0.55 mg 6%

Khasiat Buah Tin :

-Menjaga kesehatan tubuh kita dari bakteri jahat.
-Dengan kandungan senyawa didalamnya, buah tin membantu melawan sel-sel kanker.
-Mengobati sembelit atau masalah pencernaan.
-Menguatkan kondisi jantung.
-Sebagai pengendali nafsu makan.
-Menurunkan berat badan.
-Menurunkan kolesterol.
-Mengobati penderita anemia.

Manfaat Buah Tin :

1.kandungan pektin pada buah tin dapat mencegah terjadinya penyakit kolestrol. ketika serat ini melewati saluran pencernaan, maka kandungan pektin dapat mencegah zat-zat penyebab kolestrol dan membawanya keluar dari darah.

2.Serat yang terkandung dalam buah tin dapat memperlambat proses penyerapan glukosa dalam usus kecil, gabungan antara fruktosa dapat mengontrol kandungan gula dalam darah.

3.Buah tin dapat dijadikan sebagai pengganti susu untuk pemenuhan kalsium dalam tubuh, karena buah tin kaya akan kalsium yang dapat memenuhi kebutuhan kalsium dalam tubuh.

4.buah tin dapat menyembuhkan jerawat yakni dengan cara makan buah tin atau dengan cara mengahluskan buah tin ini kemudian oleskan pada wajah yang berjerawat.

5.daun buah tin dapat menurunkan kandungan trigliserida. trigliserida sendiri merupakan kandungan lemak dalam darah

6.buah tin/ara yang manis dapat dioleh sebagai bahan makanan, di luar negeri buah ini merupakan favorit yang biasanya digunakan sebagai pengganti gula saat membuat roti atau kue tart.

7.Buah tin mengandung zat-zat aktif yang dapat digunakan sebgai antibiotik untuk membersihkan luka yakni dengan cara melumuri daerah yang luka dengan buah tin yang sudah dihaluskan.

Inilah Manfaat Buah Tin Bagi Kesehatan Anda. semoga bermanfaat bagi anda semuanya. Baca juga artikel kesehatan lainnya. Tentang Manfaat Buah Strawberry.